Cara Menghapus Pilihan Earlier Version Of Windows di Windows 7

boot-1

Sudah puas dengan Tampilan Windows 7 (Seven)
Masih ada yang aneh gak Mungkin saat Booting
Untuk saya pribadi, masih ada yang janggal dengan Boot loader saya.
Ya, benar .ada 2 Pilihan Booting.
Booting Pertama mengarah ke Windows 7.
Booting kedua mengarah ke Windows XP.
Saya merasa terlalu banyak pilihan ketika puas dengan OS Windows 7 yang sudah saya pakai, karena itu saya mau menghapus pilihan Booting di atas. Dengan kata lain, gak usah milih dan langsung mengarah ke OS (Operating System) Windows 7.
Begini Cara yang saya pakai (tanpa Software ):

  1. Masuk ke windows 7.
    Kemudian dari start menu-All Programs-Accessories-Command Prompt, klik kanan-pilih "Run as Administrator. Seperti gambar di bawah ini New PictureMasuk ke Halaman "Command Prompt" ketik "bcdedit" (tanpa tanda kutip). Lihat gambar di bawah ini
    New Picture (1)
    di situ akan muncul keterangan mengenai OS yang ada di komputer anda. Dan untuk Windows XP, akan ada "Windows Legacy OS Loader" dengan identifier (Ientifikasi/di kenali sebagai) {ntldr}
    Namun sebelum ke langkah berikutnya, buat backup BCD dengan Command: bcdedit /export C:\BCDku
     
  2. Untuk menghapus Pilihan “Earlier Version Of Windows” atau Windows XP gunakan perintah di bawah ini dengan mengetik di Command Prompt.
    bcdedit /delete {ntldr} /f
    Setelah tekan "enter" akan ada pesan The operation completed successfully”, berarti Windows XP Loader sudah berhasil di hapus. Setelah ini Restart komputer anda dan Pilihan “Earlier Version Of Windows” sudah tidak ada lagi.
    Kalo kurang jelas atau ada pertanyaan, mungkin perlu dengan gambar Tulis aja di comment. OK! Selamat mencoba.

9 komentar

tolong dong bro penjelasannya dengan gambar

data yg ada di drive itu apakah akan ikut hilang semua. Terimakasih

@Anonim tidak data nga mungkin hilang. hanya hapus pilihan eirernya saja broo

The boot configuration data store could not be opened.
Access is denied.

boss mau nanya kok pas saya delete ntldr-ny kok masi bermasalah y pas booting dia keluar suara y?


EmoticonEmoticon

Mengatasi Printer yang tidak Terbaca Ms. Excel

Pernahkah Laptop Anda bermasalah?, sehingga Windows tidak dapat mendeteksi salah satu jenis printer,  akan membagi ulang tips ya...